NPM : 2010 4350 1272
Nama : Putri Rozandari
Kelas : S 4 O
Dosen : Nahot Frastian, S. Kom
Teknik Informatika
Fakultas Teknik, Matematika, dan IPA
UNIVERSITAS INDRAPRASTA PGRI
=================================
·
Dengan menggunakan xampp
sebagai software localhost dan database SQL
·
Aktifkan Apache dan MySQL
- Cara membuat database
ü
nama
database : mahasiswa
Ketik http://localhost/phpmyadmin/ pada akses
internet, kemudian masukan nama database
Atau
sintaks : CREATE DATABASE `mahasiswa`
- Cara membuat database
ü
nama
tabel : penilaian
ü
field
:
NPM
|
Int(8)
|
PRI
|
KdMk
|
Varchar(5)
|
|
NamaMK
|
Varchar
|
|
Mid
|
Float(5)
|
|
Final
|
Float(5)
|
|
NilRata
|
Float(5)
|
a. Membuat tabel
b. Membuat Field
Notes : Jika semua Default berupa Null, maka akan eror dan terdapat Warning Messeges
Notes
: Untuk default semua harus diganti dengan None,
dan untuk field namaMK dibuat
panjang karakternya, misalnya saya buat panjangnya 30.
Notes : field sudah cocok sesuai ketentuan
c. Membuat field npm menjadi primary key atau mengubah struktur npm yang telah
buat
Sintaks :
ALTER TABLE ‘penilaian’ ADD PRIMARY KEY ( ‘npm’)
Notes : jika field npm kita klik tanda primary key maka akan muncul Warning Messeges, seperti di atas dan klik ok
Notes
: jika field npm kita klik tanda primary key maka akan muncul Warning Messeges, seperti di atas dan
klik ok
Atau sintaks :
CREATE TABLE `mahasiswa`.`penilaian` (
`npm` INT( 8 ) Primary
key ,
`kdMk` VARCHAR( 5 ) NOT NULL ,
`namaMk` VARCHAR( 30 ) NOT NULL ,
`mid` FLOAT( 5 ) NOT NULL ,
`final` FLOAT( 5 ) NOT NULL ,
`nilRata` FLOAT( 5 ) NOT NULL
`kdMk` VARCHAR( 5 ) NOT NULL ,
`namaMk` VARCHAR( 30 ) NOT NULL ,
`mid` FLOAT( 5 ) NOT NULL ,
`final` FLOAT( 5 ) NOT NULL ,
`nilRata` FLOAT( 5 ) NOT NULL
) ENGINE = MYISAM ;
3. Mengisi data atau record
Untuk Mengisi data tidak boleh ada nilai yang sama pada field npm, maka harus kita ubah.
Misalnya saya buat seperti dibawah ini :
Sebelum
di Ubah
|
Setelah
di Ubah
|
npm : 10297732
kdMk : KK021
mid : 79,5
final : 82,5
|
npm : 1197732
kdMk : KK021
mid : 79,5
final : 82,5
|
npm : 20216832
kdMk : KD132
mid : 80,5
final : 83
|
npm : 21216832
kdMk : KD132
mid : 80,5
final : 83
|
npm :
30216832
kdMk :
KK021
mid : 67
final :
78
|
npm : 31216832
kdMk :
KK021
mid : 67
final :
78
|
untuk setiap record namaMk
dibuat dengan ketentuan :
KdMK
|
NamaMK
|
KK021
|
Sistem Basis Data
|
KD132
|
SIM
|
KU122
|
Pancasila
|
ü
Record
ke satu :
Atau
sintaks :
INSERT INTO `karyawan`.`penilaian` (
`npm` ,
`kdMk` ,
`namaMk` ,
`mid` ,
`final` ,
`nilRata`
)
VALUES (
'10296832', 'KK021', 'Sistem
Basis Data', '75', '82', '78.5'
);
ü
Record
ke dua dan seterusnya sama caranya seperti record ke satu untuk memasukan data
hanya sintaknya saja yang berubah (jika ingin mengetik sintaksnya) dan values
nya diisi sesuai ketentuan atau record yang diinginkan
4. Menampilkan seluruh record yang
berkode mata kuliah atau kdMk=KK021
Atau sintak :
SELECT *
FROM `penilaian`
WHERE `kdMk` = 'KK021'
5. Tampilkan record field Npm, KdMK dan Mid saja bagi yang nilai mid-nya antara 75 dan 90!
5. Tampilkan record field Npm, KdMK dan Mid saja bagi yang nilai mid-nya antara 75 dan 90!
Atau
sintaks : SELECT nim, kdmk, mid FROM penilaian WHERE mid >= 75 and mid <= 90;
6. Menghapus record yang memiliki Npm = 10296832
Sintaks : DELETE FROM ‘mahasiswa’, ‘penialaian’ WHERE ‘penialaian’ , ‘npm’ = ‘10296832’
7. Mencari Total Seluruh Nilai Pada Atribut mid
Sintaks : SELECT SUM(MID) AS TOTAL_MID FROM PENILAIAN
8.
Mencari Jumlah Seluruh Record
Sintaks : SELECT
COUNT(*) AS JUMLAH_RECORD FROM PENILAIAN
9. Mencari Nilai Rata-Rata
Sintaks : SELECT AVG(FINAL) AS ‘NILAI_RATARATA’ FROM PENILAIAN
10. Mencari Nilai Tertinggi
Sintaks:
SELECT MAX(FINAL) AS NILAI_FINAL_TERTINGGI
FROM PENILAIAN
11. Mencari Nilai Terendah
Sintaks: SELECT
MIN(MID) AS NILAI_MID_TERENDAH FROM PENILAIAN
0 komentar:
Posting Komentar